Senin, 01 Juni 2009

Soft News

Kampanye = Ricuh

Musim kampanye identik dengan aksi konvoy para simpatisan partai dan konser musik dangdut yang dianggap oleh sebagian warga tidak efektif dan berujung ricuh.

Motor-motor yang knlapotnya sengaja dipotong agar suaranya berisik malah menggangu ketertiban umum dan bising ditelinga gitu kok kampanye ujar pak Rohim salah satu warga yang kebetulan rumahnya dilalui oleh konvoy kampanye partai. Kampanye seharusnya menyampaikan visi misi partai dengan dialog atau debat bukan nya malah gini kata pria berkumis tebal itu.

Senada dengan pak Rohim, Roki salah satu mahasiswa perguruan tinggi swasta di yagyakarta ketika ditanya mengenai kampanye parpol yang menyuguhkan konser musik dangdut, ia berpendapat “ saya rasa tidak efektif ya, itu malah akan menyebabkan kericuhan kita lihat saja konser dangdut kan identik dengan kericuhan saling senggol sedikit tidak terima ricuh, buang-buang energi.

Kampanye yang menyuguhkan konser dangdut dan konvoy arak-arakan tidak hanya berdampak buruk, mengganggu ketertiban umum dan berakibat ricuh tapi menjadi menjadi berkah tersendiri bagi sebagian artis dangdutyang banyak menerima job saat musim kampanye.

(Haryo pinandito 153070025)

2 komentar:

  1. Ayo bergabung sekarang juga bersama kami ^_^
    Deposit yang sangat ringan cukup 50rb saja
    Anda sudah bisa bergabung bersama Fans^^Bett1nG

    BalasHapus